Mobil tenaga surya atau tenaga matahari, adalah jenis kendaraan listrik yang menggunakan tenaga matahari sebagai sumber energinya. Energi matahari ditangkap dengan menggunakan panel cell surya kemudian digunakan untuk menggerakkan motor listrik yang berfungsi untuk memutar roda. Agar dapat digunakan secara stabil maka pada mobil surya dilengkapi dengan tempat penyimpanan energy (energy storage) umumnya digunakan accu/batterai. Dilengkapai dengan alat control pengatur kecepatan maka mobil ini dapat melaju sesuai dengan kecepatan sesuai dengan kecepatan yang dirancang.
Di Indonesia berkisar 12 tahun yang lalu mobil surya ini dikembangkan oleh mahasiswa ITS Surabaya. Dikarenakan pengembangan mobil surya belum terlalu diminati oleh industri otomotif karena technology panel surya belum mampu mencapai tingkat efisiensi dalam melakukan penangkapan energy matahari, sehingga investasi yang harus dikeluarkan untuk pemasangan panel surya pada bagian mobil, belum sebanding energy listrik yang dihasilkan apalagi untuk pengaplikasian pada kendaraan yang penggunaannya secara mobile (bergerak). Dewasa ini penelitian terus digalakan melalui lomba-lomba dari tingkatan universitas.
Di Indonesia berkisar 12 tahun yang lalu mobil surya ini dikembangkan oleh mahasiswa ITS Surabaya. Dikarenakan pengembangan mobil surya belum terlalu diminati oleh industri otomotif karena technology panel surya belum mampu mencapai tingkat efisiensi dalam melakukan penangkapan energy matahari, sehingga investasi yang harus dikeluarkan untuk pemasangan panel surya pada bagian mobil, belum sebanding energy listrik yang dihasilkan apalagi untuk pengaplikasian pada kendaraan yang penggunaannya secara mobile (bergerak). Dewasa ini penelitian terus digalakan melalui lomba-lomba dari tingkatan universitas.